Minggu, 20 Maret 2011

Angus, Thongs And Perfect Snogging

Leave a Comment
Pesta ulang tahun meriah, tampil sempurna, sahabat baik, dan pacar cakep. Hmm, impian yang sempurna sekali bagi seorang pelajar. Pernah lihat film Angus, Thongs And Perfect Snogging, tidak ? Sebenarnya film ini bagus untuk kita lihat, lho. Apa lagi untuk remaja seperti kita. Film yang satu ini membahas tentang impian yang ada di atas itu. Tapi ternyata tidak semudah yang dibayangkan untuk mendapat impian-impian remaja itu. Cerita film...
Read More...

Jumat, 18 Maret 2011

Usaha Dalam Kegagalan

Leave a Comment
Pernah tidak kita merasakan putus asa. Kalau putus cinta pasti banyak yang dari anda yang merasakan. Tapi kali ini bukan putus cinta. Tapi putus asa. Memang jika kita mengerjakan sesuatu, tapi kita tidak berhasil-hasil kita pasti putus asa. Banyak yang selalu mengambil jalan putus asa. Bahkan remajapun lebih banyak yang mengambil keputusan ini. Sebenarnya rasa putus asa bisa di usir dengan mudah. Satu-satunya cara adalah dengan semangat...
Read More...
Diberdayakan oleh Blogger.